Jika anda sudah sering menikmati judi poker, maka anda seharusnya sudah mengerti bahwa judi poker dipenuhi dengan berbagai kombinasi unik. Khususnya untuk judi texas hold em poker, masing masing pemain hanya diberikan 2 kartu diawal, namun ada juga 5 kartu yang diberikan ditengah tengah meja. Semua orang memiliki akses ke kartu tersebut, namun hanya anda sendiri yang memiliki akses ke kartu punya sendiri. Ternyata dua kartu diawal tersebut sangat berdampak kepada pertandingan dan hasil keuntungan teman teman sekalian lho. Semakin bagus kombinasi awal anda, maka semakin besar peluang atau persentase matematis untuk mendapatkan keuntungan yang lebih banyak di poker online.
Mengenal Kombinasi Kartu Awal Poker Online
Setiap pemain akan diberikan 2 kartu dan teman teman bisa mendapatkan total kombinasi sebanyak 169 jenis. Dari gabungan dua kartu tersebut, anda bisa saja sangat beruntung dan menerima kombinasi seperti AA, KK, QQ, AK, JJ. Semua kombinasi ini termasuk sangat bagus dan sudah menjadi kombinasi kartu paling premium. Jika teman teman menerima kartu tersebut ketika bermain di poker online, maka itu adalah pertanda bahwa anda harus memaksimalkan keuntungan dan meningkatkan dengan menekan raise. Raise saja sebanyak mungkin karena ada peluang yang besar untuk mendapatkan full house dengan kombinasi awal 5 kombinasi awal yang kami sebutkan.
Apapun posisi anda di ronde tersebut, ada baiknya jika anda memanfaatkan kombinasi premium tersebut. Dengan raise, anda bisa langsung menerima peluang yang maksimal. Karena, kombinasi ini bisa mencapai angka atau peluang kemenangan sampai 90 %.
Kami akan memberikan anda list untuk 13 jenis kombinasi awalan yang dapat anda coba. Semua 15 kombinasi awalan ini bisa menyelamatkan anda di awal awal pertandingan dan bisa langsung membuat keuntungan meloncat hingga puluhan juta.
13 Kombinasi Kartu Awalan Terbaik di poker online. (Tidak dalam urutan tertentu):
- Q Q
- K K
- J J
- 10 10
- A A
- J Q
- A Q
- A 10
- 9 9
- A K
- A J
- K J
- K Q
Membaca Gerakan Lawan
Setiap permainan yang mengandung para bettor lain pasti dapat dengan mudah anda baca. Contohnya pada judi poker online, seorang pemain bisa langsung membaca gerakan lawan ketika suatu gerakan atau cara bertaruh menjadi repetitif. Anda sendiri juga harus bisa melihat suatu pola yang muncul ketika bertanding dengan pemain pemain lain. Beberapa gerakan yang paling mudah untuk diantisipasi oleh teman teman bettor di poker online adalah seperti pemain agresif. Apabila seorang bettor sudah mulai memasang taruhan secara agresif, maka teman teman juga harus waspada. Karena bettor yang memasang taruhan secara agresif ini biasanya memiliki kartu yang bagus.